Konfigurasi-Instalasi

Jumat, 28 Oktober 2016

Cara Remote Telnet MikroTik Menggunakan Putty


Putty adalah software networking bebas (Open Source) bersifat console yang sering digunakan untuk remote access jaringan, baik itu dari lan maupun wan. Putty juga termasuk aplikasi remote yang paling sering digunakan karena mudah digunakan dan banyak fiturnya. Selain bisa diinstall di windows putty juga bisa berjalan di linux. Fitur-fitur remote yang disedikana oleh putty adalah sebagai berikut :
  • Raw
  • Telnet : 23
  • Rlogin : 513
  • SSH : 22
  • Serial
Putty juga menyediakan layanan seperti Saved Session yang berfungsi untuk menyimpan profile, tinggal klik profile yang sudah kita saved, akan sangat memudahkan kita ketika kita ingin membuka profile koneksi yang pernah kita akses sebelumnya, demikian penjabaran singkat tentang putty. Ok disini kita akan membahas tentang remote mikrotik via telnet putty, yang biasanya kita remot mikrotik via winbox, sekarang kita akan mencoba menggunakan putty,, langsung ke tkp : 

  • Pertama kita perlu mempersiapkan dulu aplikasi putty, silahkan download :
  • Jika sudah silahkan di Install, dan harusnya tampilannya seperti dibawah ini :
  • Masukkan alamat IP ke bagian Host Name (or IP address), karena kita akan remote menggunakan telnet, maka pada bagian Connection type kita pilih Telnet, lalu Open :
  • Lalu akan muncul halaman login, kita diminta untuk memasukkan user dan password mikrotiknya, jika sudah benar silahkan di enter :
  • Jika user dan password  benar, maka akan tampil seperti berikut :
  • Setelah itu cript untuk menampilkan Interface, berikut :
Share:

Arsip Blog

Contact us

Nama

Email *

Pesan *

Blog Archive